Penyesuaian TKD 2026, Purbaya Tambah Rp43 Triliun
Sebelumnya, dalam RAPBN 2026, dana TKD awalnya hanya dianggarkan Rp650 triliun, turun 29 persen dibanding 2025 yang mencapai Rp919 triliun.
Menyikapi gejolak di daerah, Purbaya menambah alokasi TKD menjadi Rp693 triliun untuk 2026, memastikan pembangunan daerah dan pembayaran gaji tetap berjalan.
Menkeu Purbaya menekankan pentingnya perbaikan kinerja pemerintah daerah dan menjaga citra di mata pusat.
“Kalau mereka bisa perbaiki image, desentralisasi bisa berjalan, bukan sentralisasi,” tegasnya. (tam)
Baca juga: